Fogging merupakan sebuah upaya yang dapat dilakukan untuk mengusir nyamuk. Dengan fogging, nyamuk yang keberadaannya sangat mengganggu dapat dibasmi begitu pula dengan jentik-jentik. Banyak orang menggunakan cara fogging untuk memberantas permasalahan nyamuk yang begitu merugikan. Biasanya fogging dilakukan apabila terdapat kasus demam berdarah atau DBD. Hal ini merupakan bentuk pencegahan agar penyakit tersebut tidak menular ke banyak orang. Metode pengasapan dengan bahan insektisida ini diketahui dapat membasmi pertumbuhan atau siklus daur hidup nyamuk. Meskipun fogging dapat menjadi upaya dalam membasmi nyamuk, Anda perlu untuk melakukan beberapa hal agar fogging dapat berfungsi secara efektif. Oleh karena itu, Anda dapat menyimak cara ini untuk fogging nyamuk yang efektif :

 

1. Jangan membiarkan genangan air

Genangan air merupakan tempat favorit bagi nyamuk untuk tumbuh dan berkembang biak. Maka dari itu disarankan untuk selalu membuang genangan air yang tidak diperlukan agar nyamuk tidak memiliki wadah untuk berkembang biak. Dengan membuang genangan air yang tidak diperlukan, maka lingkungan akan terlihat lebih bersih selain itu juga dapat menghindarkan diri dari penyakit.

 

2. Bersihkan bak mandi

Membersihkan atau menguras bak mandi merupakan salah satu cara untuk fogging nyamuk yang efektif. Membersihkan bak mandi perlu dilakukan secara rutin agar jentik-jentik tidak dapat tumbuh didalamnya. Selain untuk menjaga kebersihan, menguras bak mandi juga dapat memutus rantai siklus pertumbuhan atau daur hidup nyamuk. Tak hanya bak mandi saja, jika Anda memiliki kolam, ember, atau wadah air lainnya, menguras adalah hal yang perlu untuk dilakukan. Jagalah kondisi air agar tetap bersih dan terawat agar jentik-jentik tidak muncul.

 

Itulah 2 cara yang dapat Anda terapkan untuk fogging nyamuk yang efektif. Bagi Anda yang memiliki permasalahan serius mengenai hama nyamuk yang sangat merugikan, ada baiknya untuk berkonsultasi pada jasa pest control Fumida. Jasa fogging nyamuk Fumida dapat menjadi solusi atas hama nyamuk yang mengganggu di lingkungan Anda. Segera hubungi Fumida untuk membasmi permasalahan nyamuk di rumah Anda dengan tuntas.

By admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *